Lirik Lagu Merpati - La Tahzan (Jangan Bersedih)
Allah Maha Besar tempat ku mengadu
Tentang keluh kesah yang ada di hatiku
Bila ku bersedih ku berserah padaMu
Allah kan mendengar doaku
Janganlah bersedih janganlah menangis
Pasrahkan saja semua padaNya
Tak ada masalah yang Allah berikan
Tanpa mampu kita menghadapinya
Sesungguhnya Allah bersama kalian
Setia menemani dalam kesedihan
Berdoalah jika hatimu tersakiti
Allah kan menjawab doamu pasti
Janganlah bersedih janganlah menangis
Pasrahkan saja semua padaNya
Tak ada masalah yang Allah berikan
Tanpa mampu kita menghadapinya
Janganlah bersedih janganlah menangis
Pasrahkan saja semua padaNya
Tak ada masalah yang Allah berikan
Tanpa mampu kita menghadapinya
La Tahzan
Monday, 8 July 2013
Lirik Lagu Merpati - La Tahzan (Jangan Bersedih)
Advertisement
Advertisement
Artikel Terkait Lirik Lagu Merpati - La Tahzan (Jangan Bersedih) :
Lirik Lagu Merpati - Ampuni AkuLirik Lagu Merpati - Ampuni AkuKu bukanlah manusia sempurnaDan ku tak luput dari dosa di hadapanMu ya AllahAku banyak lakukan kes ...
Lirik Lagu Merpati - Terima KasihkuLagu Terima Kasihku merupakan lagu yang dibawakan oleh Merpati Band. lagu ini merupakan single terbaru, dan berada dibawah label ...
Lirik Lagu Merpati - Hari Demi HariLirik Lagu Merpati - Hari Demi HariKasih tlah lama ku nantikanSaat indah dalam hidupkuKau ada di sampingkuKasih tetaplah kau di s ...