Lirik Lagu Fatin - Demi Cintaku
Sengaja aku bernyanyi
Untuk dirimu
Sengaja ku tulis lagu
Biar lepas rasa rinduku
Aku ingin kau selalu ingat diriku
Di sepanjang waktumu
Aku ingin kau selalu ada di hati
Sampai akhir nanti
Sengaja aku bernyanyi
Untuk dirimu
Sejuta nada tercipta
Demi cinta, demi cintaku
Aku ingin kau selalu ingat diriku
Di sepanjang waktumu
Aku ingin kau selalu ada di hati
Sampai akhir nanti
Alunan simfoni
Menghias indah mimpiku
Semoga cinta abadi
Demi cintaku
Aku ingin kau selalu menemaniku
Walau apapun terjadi
Aku ingin kau selalu ada di hati
Sampai akhir nanti
Sampai akhir nanti
Wednesday, 12 November 2014
Lirik Lagu Fatin - Demi Cintaku
Advertisement
Advertisement
Artikel Terkait Lirik Lagu Fatin - Demi Cintaku :
Lirik Lagu Fatin Shidqia - Aku Memilih Setia Lirik Lagu Fatin Shidqia - Aku Memilih Setia Ada banyak cara Tuhan menghadirkan cinta Mungkin engkau adalah salah satunya ...
Lirik Lagu Fatin - PercayaLagu Percaya merupakan lagu yang dibawakan oleh Fatin. lagu ini merupakan single terbaru yang ada di album OST Dreams dan label S ...
Lirik Lagu FDJ Emily Young - Tresno KrupukLagu Tresno Krupuk merupakan lagu yang dibawakan oleh FDJ Emily Young. lagu ini merupakan single terbaru yang diciptakan oleh Gop ...
Lirik Lagu FDJ Emily Young - Terlanjur SayangLagu Terlanjur Sayang merupakan lagu yang dibawakan oleh FDJ Emily Young. lagu ini merupakan single terbaru yang diciptakan oleh ...
Lirik Lagu Five Minutes - Terdampar Di HatimuLirik Lagu Five Minutes Terdampar Di Hatimu - Grup Band yang berasal dari bandung ini kembali mengeluarkan single terbaru berjudu ...