Lagu Cinta Tak Memilihmu merupakan lagu yang dibawakan oleh Wulan Viano. lagu ini merupakan single terbaru yang diciptakan oleh Nurbayan, dan berlabel musik BW Records. Juragan Lirik Lagu tidak menyediakan link Download lagu Wulan Viano - Cinta Tak Memilihmu mp3, jika anda ingin menyanyikan lagu Cinta Tak Memilihmu, berikut ini lirik lagunya.
cinta sih cinta, sayang sih sayang
namun ku tak bisa menunggumu tanpa kepastian
rindu sih rindu, merajut kalbuku
tapi cinta mati ku harus rela kehilanganmu
cinta tak memilihmu
mungkin ku harus pergi tinggalkan dirimu
karena ku tak mungkin lagi di sini tuk menunggumu
karena aku tahu diriku dirimu tak mungkin bersatu
mungkin ku harus coba lupakan semua
kisah kisah yang dulu pernah terlewati bersama
antara aku antara dirimu antara dirinya
andai kau tahu betapa sakitnya aku
saat ku di sini terpuruk dalam penantianku
dalam hampa tak bertepi aku sendiri
cinta sih cinta, sayang sih sayang
namun ku tak bisa menunggumu tanpa kepastian
rindu sih rindu, merajut kalbuku
tapi cinta mati ku harus rela kehilanganmu
cinta tak memilihmu
mungkin ku harus pergi tinggalkan dirimu
karena ku tak mungkin lagi di sini tuk menunggumu
karena aku tahu diriku dirimu tak mungkin bersatu
mungkin ku harus coba lupakan semua
kisah kisah yang dulu pernah terlewati bersama
antara aku antara dirimu antara dirinya
andai kau tahu betapa sakitnya aku
saat ku di sini terpuruk dalam penantianku
dalam hampa tak bertepi aku sendiri
cinta sih cinta, sayang sih sayang
namun ku tak bisa menunggumu tanpa kepastian
rindu sih rindu, merajut kalbuku
tapi cinta mati ku harus rela kehilanganmu
cinta tak memilihmu, cinta tak memilihmu
Video Wulan Viano - Cinta Tak Memilihmu